ANALISIS IMPLEMENTASI MANAJEMEN MUTU PADA BEBERAPA PROYEK GEDUNG DI KOTA MEDAN

Authors

  • Sofian Roberto Politeknik Negeri Medan

Keywords:

Penerapan SMM, peningkatan kinerja, pencapaian mutu

Abstract

Perkembangan dunia industri jasa konstruksi di Indonesia, serta sikap kritis dan selektif pelanggan dalam menentukan produk yang diinginkan menuntut perusahaan konstruksi untuk selalu menghasilkan produk-produk yang berkualitas, salah satu langkah yang dilakukan ialah menerapkan Sistem Manajemen Mutu. Sekalipun banyaknya dampak positif dalam penerapan SMM, tidak menutup kemungkinan penerapannya berjalan dengan baik. Penelitian ini dilakukan pada proyek yang tiga tahun terakhir (dimulai/berakhir) berlokasi di Kota Medan dengan nilai proyek Rp 10 miliar. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan/implementasi SMM jika dilakukan dengan baik, dampak yang terjadi jika tidak diterapkan, serta penerapan SMM terhadap kinerja dan mutu yang dihasilkan. Data diperoleh dari penyebaran kuesioner kepada 4 proyek dengan kualifikasi yang ditetapkan, kemudian diperoleh sebanyak 31 responden. Analisis dilakukan menggunakan aplikasi Microsoft Excel dan SPSS. Berdasarkan analisis data, menggunakan aplikasi Microsoft Excel serta SPSS didapatkan persentase nilai terhadap klausul yang dibuat sebagai pertanyaan kuesioner memperoleh nilai Baik dan Cukup. nilai persentase tersebut berada di atas 70%, seperti Konteks organisasi, kepemimpinan, dan perencanaan (X1) sebesar 74,03%, T Dukungan dan operasional (X2) sebesar 76,61%, Evaluasi kerja (X3) sebesar 79,57%, dan Dukungan (X4) sebesar 76,61%. Dengan demikian, disimpulkan bahwa penerapan SMM dapat meningkatkan kinerja pelaksanaan dan pencapaian mutu proyek.

References

Nugroho, M. S., Bisri,, M., Anwar, M. R., 2012, Kajian Terhadap Implementasi Mutu Pada Pengelolaan Proyek Perumahan, Universitas Brawijaya, Malang.

Siswoyo, 2013, Evaluasi Penerapan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001 Dalam Manajemen Proyek Konstruksi Di Indonesia Pada Studi Kasus PT. Ciputra Surya, Tbk., Universitas 17 Agustus 1945, Surabaya.

Simanjuntak, A. R. M. dan Suawa, S. S., 2014, Analisis Sistem Manajemen Mutu Dan Pengaruhnya Dalam Peningkatan Kinerja Operasional Bangunan Gedung Tinggi Perkantoran Di Jakarta Pusat, Universitas Pelita Harapan, Banten.

Lestari, I. G. A. A. I., 2015, Penerapan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 Di Perusahaan Konstruks, Universitas Mahasaraswati, Denpasar.

Tistogondo, J. dan Kurniawan, W., 2016, Survei Kesiapan Manajemen Proyek Pembangunan Hotel Kampoeng Kidz Kota Batu Berdasarkan Standard ISO 9001:2015, Universitas Narotama, Surabaya.

Ginting, S., 2017, Pengruh Penerapan Sistem Manajemen Mutu Terhadap Mutu Proyek, Politeknik Negeri Medan, Medan.

Wartuny, W. R., Lumeno, S., Mandagi, R. J. M., 2018, Model Penerapan Sistem Manajemen Mutu Berbasis ISO 9001:2015 Pada Kontraktor Di Provinsi Papua Barat, Univeritas Sam Ratulangi, Manado.

Setyawan, A.P., 2018, Study Penerapan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2015 Pada Kontraktor PT. Wijaya Karya Bangunan Gedung Dalam Proyek Pembangunan Transmart Carrefour Sidoarjo, Universitas negeri Surabaya, Surabaya.

Ramadhan, M dan Broto, A. B., 2019, Pengaruh Penerapan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2015 Pada Kinerja Karyawan Konstruksi, Politeknik Negeri Jakarta, Depok.

Kusumadi, 2014, Manajemen Mutu, Politeknik Negeri Medan, Medan.

Sistem Manajemen Mutu – Persyataratan ISO 9001:2015

Sallis, E., 2015, Total Quality Management In Education Model, Technique, and Implementation, IrciSoD, Yogyakarta.

Handayani, Denny, 2017, Evaluasi Penerapan ISO 9001:2015 Pada PT. Pulau Sambu Group (PSG) Sungai Guntung Kabupaten Indragiri Hilir Riau, Undergraduate (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Malang, Malang.

Silaban, E. Silaban; Yusup, Sugianto, 2011. Implementasi Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 pada Industri Kontraktor. Institut Bisnis Nusantara.

https://kbbi.web.id/mutu/2020/5/3 diakses pada 3 Mei 2020, jam 13:50 WIB.

https://kbbi.web.id/analisis/2020/4/28 diakses pada 28 April 2020, jam 11.32 WIB.

https://kbbi.web.id/implementasi/2020/4/28 diakses pada 28 April 2020, jam 12.28 WIB.

Downloads

Published

2023-10-12