Perancangan Pendaftaran Dan Seleksi Magang Kerja di Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik Prov Riau

Authors

  • maya ramadhani Universitas Lancang Kuning
  • Pandu Pratama Putra Universitas Lancang Kuning

Keywords:

PKL Magang Riau komputer

Abstract

Praktek Kerja Lapangan (PKL) merupakan salah satu bentuk implementasi secara sistematis dan sinkron antara program pendidikan di sekolah/kampus dengan program penguasaan keahlian yang diperoleh melalui kegiatan kerja secara langsung didunia kerja untuk mencapai tingkat keahlian tertentu. Selain itu PKL merupakan salah satu kegiatan akademik yang wajib diikuti oleh seluruh siswa/mahasiswa pada program studi tertentu. Oleh karena itu informasi ketersediaan tempat magang dari perusahaan dan instansi yang dituju harus memiliki kecepatan dan ketepatan dalam hal peneremiaan dan seleksi calon peserta magang ,sehingga memberikan banyak waktu kepada peserta magang untuk mencari perusahaan lainnya jika kapasitas penerimaan calon peserta magang sudah maksimal.Saat ini komputer berperan aktif dalam segala bidang sehingga dengan adanya komputer akan sangat membantu dalam penyajian data yang akurat, cepat, dan tepat. Perancangan ini bertujuan untuk memudahkan mahasiswa/i dan siswa/i yang ingin mendaftarkan diri melakukan praktek kerja lapangan atau magang kerja di DISKOMINFO Riau

References

[1] O. Veza, “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI INVENTORY DATA BARANG PADA PT.ANDALAS BERLIAN MOTORS (Studi Kasus : PT Andalas Berlian Motors Bukit Tinggi),” J. Tek. Ibnu Sina, vol. 2, no. 2, pp. 121–134, 2017, doi: 10.36352/jt-ibsi.v2i2.63.
[2] R. Yunida, R. Watrianthos, and M. Nasution, “Sistem Informasi Seleksi Penerimaan Beasiswa Ptn Siswa/I Labuhanbatu Berbasis Web,” J. Inform., vol. 6, no. 2, pp. 24–34, 2019, doi: 10.36987/informatika.v6i2.744.
[3] D. P. Sari, O. M. Febriani, and A. S. Putra, “Perancangan Sistem Informasi SDM Berprestasi pada SD Global Surya,” pp. 289–294, 2018.
[4] Fitri Ayu and Nia Permatasari, “perancangan sistem informasi pengolahan data PKL pada divisi humas PT pegadaian,” J. Infra tech, vol. 2, no. 2, pp. 12–26, 2018, [Online]. Available: http://journal.amikmahaputra.ac.id/index.php/JIT/article/download/33/25.
[5] A. N. Nurhayati, A. Josi, and N. A. Hutagalung, “Rancang Bangun Aplikasi Penjualan Dan Pembelian Barang Pada Koperasi Kartika Samara Grawira Prabumulih,” J. Teknol. dan Inf., vol. 7, no. 2, pp. 13–23, 2018, doi: 10.34010/jati.v7i2.490.
[6] A. Aris, R. Anggara, and Z. A. Zamzami, “Perancangan Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru Berbasis Web Pada PKBM Bhakti Sejahtera,” Cices, vol. 2, no. 1, pp. 87–98, 2016, doi: 10.33050/cices.v2i1.215.
[7] K. Anam, “Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web Pada Mi Al-Mursyidiyyah Al-‘Asyirotussyafi’Iyyah,” J. Tek. Inform., vol. 11, no. 2, pp. 207–217, 2018, doi: 10.15408/jti.v11i2.8867.
[8] Y. Yusran, “Perancangan Sistem Informasi Administrasi Pembayaran SPP Siswa Berbasis Web,” Edik Inform., vol. 6, no. 2, pp. 7–14, 2020, doi: 10.22202/ei.2020.v6i2.3980.
[9] M. Susanti, “Perancangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web Pada Smk Pasar Minggu Jakarta,” Informatika, vol. 3, no. 1, pp. 91–99, 2016.
[10] Lasminiasih, A. Akbar, M. Andriansyah, and R. Utomo, “Perancangan Sistem Informasi Kredit Mikro Mahasiswa Berbasis Web,” J. Sist. Inf., vol. 8, no. 1, pp. 883–893, 2016.

Downloads

Published

2021-06-07

Issue

Section

Articles