PENGARUH HALAL AWARENESS, KUALITAS PRODUK, DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SKINCARE WHITELAB

Authors

  • Gita Fitria Politeknik Negeri Medan
  • Supaino
  • Muhammad Zuhirsyan

DOI:

https://doi.org/10.51510/konsep.v4i1.1300

Keywords:

Halal Awareness, Kualitas Produk, Harga, Keputusan Pembelian

Abstract

ABSTRAC

This study aims to determine the effect halal awareness, product quality and price on product purchasing decisions skincare Whitelab for Muslim students at Medan State Polytechnic. This study used quantitative methods with primary data obtained from questionnaires that had been distributed to students of the Medan State Polytechnic who are Muslims who have purchased products skincare Whitelab, totaling 97 samples. This study used multiple linear regression analysis. Judging from the results of the t test for halal awareness variables have an effect and are insignificant on purchasing decision, product quality variables have an effect and are significant on purchasing decision, and price variables  have an effect and are significant on purchasing decision. Based on test F, it is known that the variables of halal awareness, product quality,  and price simultaneously affect and significantly affect on purchasing decision.

Keywords: Halal Awareness, Product Quality, Price, Purchase Decision

 

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh halal awareness, kualitas produk, dan harga terhadap keputusan pembelian skincare Whitelab mahasiswi Muslim Politeknik Negeri Medan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan data primer yang diperoleh dari kuesioner yang telah di sebarkan kepada mahasiswi Muslim Politeknik Negeri Medan yang pernah membeli produk skincare Whitelab, yang berjumlah 97 sampel. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda. Dilihat dari hasil uji t untuk variabel halal awareness berpengaruh dan tidak signifikan terhadap keputusan pembelian, kaulitas produk berpengaruh dan signifikan terhadap keputusan pembelian, dan variabel harga berpengaruh dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Berdasarkan uji F diketahui bahwa halal awareness, kualitas produk, dan harga secara simultan berpengaruh dan signifikan terhadap keputusan pembelian.

Kata Kunci : Halal Awareness, Kualitas Produk, Harga, Keputusan Pembelian

Author Biographies

Supaino

Nama : Supaino, S.E., M.Si

NIP : 19620610 199303 1 001

Jurusan : Akuntansi

Program Studi: Perbankan dan Keuangan Syariah

Muhammad Zuhirsyan

Nama : Muhammad Zuhirsyan, Lc., MA

NIP : 19810914 201504 1 001

Jurusan : Akuntansi

Program Studi : Perbankan dan Keuangan Syariah

Downloads

Published

16-01-2024