About the Journal

Nama Jurnal Komposit: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat
Frekwensi 2 Issue / Tahun (Juni dan Desember)
DOI Prefix 10.51510
P-ISSN -
E-ISSN 2987-9469
Penerbit Jurusan Teknik Sipil
  Politeknik Negeri Medan
Bahasa Indonesia
Sinta Akreditasi -

Komposit: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat merupakan jurnal yang mempublikasikan artikel kegiatan pengabdian masyarakat peneliti, akademisi, praktisi, dan komunitas peduli masyarakat saat menangani dan mengelola berbagai potensi, hambatan, tantangan, dan masalah yang ada di masyarakat yang meliputi berbagai bidang fokus seperti Teknik, Sosial, Pendidikan, Pertanian, dan Ekonomi yang bersifat asli dan baru.

Komposit, jurnal yang dikelola oleh Jurusan Teknik Sipil Politeknik Negeri medan diambil dari istilah bidang teknik sipil yang merupakan material yang dibentuk dari campuran dua atau lebih material baku dengan tujuan untuk mendapatkan mechanical properties atau sifat mekanis yang lebih baik dan lebih bernilai.

Ruang Lingkup : Teknik, Sosial, Pendidikan, Pertanian, dan Ekonomi.

Kebijakan Tinjauan Sejawat: Semua naskah yang dikirim secara daring melalui sistem OJS harus mengikuti fokus dan ruang lingkup, dan pedoman penulisan jurnal  menggunakan template penulisan KOMPOSIT: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat. Naskah yang dikirim harus membahas kegiatan pengabdian masyarakat peneliti, akademisi, praktisi, dan komunitas peduli masyarakat saat menangani dan mengelola berbagai potensi, hambatan, tantangan, dan masalah yang ada di masyarakat yang sesuai dengan fokus dan ruang lingkup, harus bebas dari konten plagiarisme dengan similarity maksimal 30%. Peer review menggunakan sistem Double Blind Peer Review

Kebijakan Akses Terbuka: KOMPOSIT: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat (Open Access Journal), yang berarti bahwa semua artikel tersedia di internet diperuntukkan semua pengguna setelah dipublikasi. Penggunaan dan distribusi non-komersial dalam media apa pun diizinkan, asalkan penulis dan jurnal dikreditkan dengan benar.

Current Issue

Vol. 2 No. 1 (2024): Edisi Juni
					View Vol. 2 No. 1 (2024): Edisi Juni
Published: 2024-06-30

Articles

View All Issues